Cara Mengirim Blog Site Map Ke Bing
Pada artikel sebelumnya kita telah membahas tentang cara mengirimkan
Sitemap (peta site ) ke Google Webmaster Tool baca di sini ( Cara Mengirim Blogger Sitemap Ke Google Webmaster
).nah kali ini kita masih akan membahas tentang mengirimkan Site map
tapi bukan ke Google Webmaster lagi melainkan ke Bing.Bing merupakan
Search Enggine dari microsoft yang bisa di bilang lebih cantik dari
Google karena menampilkan pemandangan dan photogarafi menakjubkan yang
ditetapkan untuk berubah setiap hari.
Dan adapun langkah-langkah mengirimkan Site map ke Bing adalah:
1. Anda harus memiliki Microsoft Account tentunya.
2. Sign in Ke Bing Webmaster Tool Dengan microsoft account anda di sini .
3. Masukan URL blog anda pada Kotak kosong Add Site kemudian klik Add (lihat gambar di bawah ini yang di beri tanda panah merah).
4. Selanjutnya akan muncul halaman Add Site map ( tambahkan halaman ) Form ,dan isi form tersebut dengan data anda kemudian klik save(lihat gambar dibawah).
5. Selanjutnya akan muncul Verifikasi halaman dan pilih Option 2: kopy dan pastekan kode tag diantara kode <head> dan </head> selanjutnya klik Verify (simpan)(lihat gambar di bawah ini yang di beri tanda panah merah.
6. Dan jika berhasil akan muncul halaman dasbord bing webmaster seperti gambar di bawah ini .
7. Selesai
Selamat mencoba.....
0 comments:
Post a Comment